Hallo bertemu lagi dengan Admin Yusril Gamin, disini admin akan membahas seputar sepakbola Indonesia khususnya tentang kabar kembali melatihnya Luis Milla ke Indonesia.
Menurut bolalob.com (30/08/18) Setelah gagal membawa Indonesia lolos ke Final asian games cabang sepakbola, Luis Milla di kabarkan pulang ke negaranya Spanyol, bukan karena mengundurkan diri atau tak melatih Indonesia. Melainkan untuk menenangkan diri setelah dirinya merasa di curangi Wasit saat pertandingan indonesia Vs Uni Emirate Arab.
Sebelumnya Luis Milla dikabarkan bakal di pecat oleh PSSI karena tak memenuhi target mencapai babak semifinal Asian Games 2018 cabang sepakbola yang saat ini masih berlansung.
Namun hal tersebut urung dilaksanakan karena banyak masyarakat Indonesia yang mendukung Luis Milla untuk tetap menjadi pelatih Indonesia untuk beberapa tahun kedepan nanti.
Hal tersebut lansung membuat PSSI membuat keputusan mempertahankan Luis Milla untuk menukangi Timnas Senior di piala Aff. Dengan begitu kini Luis Milla harus menyiapkan strategi untuk membuat Indonesia kembali menjadi Macan Asean.
Di kabarkan Luis Milla tak bakal memakai jasa pemain yang membuat Gagal Lolosnya Indonesia, pemain itu adalah penendang Pinalty Indonesia yang gagal membuat Indonesia lolos.
Yaitu pemain yang masih muda Septian David Maulana yang gagal menendang Pinalty dan gagal membawa Indonesia Lolos Ke babak selanjutnya, bukan karena gagal menendang Pinalty saja tapi alasan Menumpuknya posisi seperti David Maulana di Timnas Senior juga menjadi salah satu penyebabnya.